Tuesday, October 1, 2013

macam macam software

SOFTWARE KOMPUTER DAN LAPTOP

Untuk anda yang lagi mencari artikel tentang berbagai macam jenis software komputer dan fungsi-fungsinya, anda dapat tepat sekali anda mengunjungi blog Blogger Bondowoso yang kali ini menyajikan macam-macam atau jenis-jenis software komputer dan fungsinya.


Macam-Macam Software Komputer dan Fungsinya

Saturday, September 28, 2013

CARA MERAKIT PC / KOMPUTER


CARA MERAKIT KOMPUTER

Assalamualaikum Wr.Wb He Disini Ane Mau Ngejelasin Tentang CARA MERAKIT KOMPUTER Berikut ini akan dibahas mengenai bagaimana cara merakit komputer, terutama bagi mereka yang baru belajar .. dari beberapa referensi yang saya pelajari .. maka berikut ini akan dijelaskan langkah demi langkah cara merakit komputer, mudah-mudahan bermanfaat

Komponen perakit komputer tersedia di pasaran dengan beragam pilihan kualitas dan harga. Dengan merakit sendiri komputer, kita dapat menentukan jenis komponen, kemampuan serta fasilitas dari komputer sesuai kebutuhan.Tahapan dalam perakitan komputer terdiri dari:

A. Persiapan
B. Perakitan
C. Pengujian
D. Penanganan Masalah






Monday, September 16, 2013

hardware komputer

Macam - Macam Hardware atau Perangkat Keras Komputer


Hardware atau perangkat keras adalah bagian komputer yang bisa kita lihat wujud fisiknya. Hardware komputer tersusun dari komponen komponen elektronika dan mekanis yang dirakit membentuk modul-modul yang diberi nama sesuai dengan fungsinya.

Macam macam hardware komputer :

1. Mainboard atau Motherboard

motherboard adalah bagian komputer yang paling utama karena berisi sistem BIOS (Basic input output system) , pengatur koneksi input-output(chipset), soket prosessor, soket memory (RAM),  soket kartu grafis (VGA card) dan soket kartu tambahan (additional cards seperti PCI, ISA). BIOS adalah bagian utama yang mengatur sistem input output pada komputer. Bagian yang termasuk input seperti : Keyboard dan mouse. Bagian yang termasuk output seperti Monitor dan printer.

Mainboard / MotherBoard